akhirpekan@MuseumNasional Museum Nasional Indonesia dan dapoerdongeng mempersembahkan Pentas Dongeng Teater Koma Bersenyawa Alam, Bertempa Peristiwa, Berakalkan Manusia. Puas menjelajahi bandar-bandar dagang Nusantara termahsyur pada 2016 lalu, tahun ini kita bakal berkelana hingga ke pedalaman negeri: mendaki gunung api terdahsyat di dunia,...
Museum Nasional tahun ini genap berusia 239 tahun sebuah perjalanan panjang dari Bataviaasch Genootschap van Kunsten en Wetenschappen (Lembaga Ilmu Pengatahuan dan Kesenian di Batavia) hingga hari ini telah menjadi museum kebanggaan Indonesia, Museum Nasional.   Bekerja sama dengan Yayaan...
Jakarta, 29 Maret 2017. Sebagai negara kepulauan, Indonesia memiliki keindahan arsitektur vernakular yang tidak ada habisnya. Pulau Sabu  menyimpan keindahan arsitektur yang mengacu pada kebudayaan, tradisi dan letak geografisnya. Hal ini lah yang membuat Ekskursi Arsitektur UI melakukan rekam...

Museum Keliling

Museum Keliling” demikian nama kegiatan yang sudah rutin dilakukan Museum Nasional untuk mengajak para siswa mengenal kebudayaan melalui museum sebagai sarana belajar yang menyenangkan. Museum Nasional akan hadir pada 22-23 Februari 2017 di SDN 02 Marunda Pagi, program ini...
Afganistan-Indonesia memanfaatkan  potensi dua Situs Warisan Dunia UNESCO untuk mempromosikan dialog antarbudaya, perdamaian dan pemahaman antar masyarakat Indonesia dan Afganistan. Inisiatif proyek ini berawal dari Forum Demokrasi Bali tahun 2011, pemerintah Indonesia menggandeng UNESCO untuk membantu pengembangan kerjasama antar dua...
Museum Nasional Indonesia yang tahun ini menginjak usia ke-238 tahun tidak pernah berhenti mengembangkan diri. Pada hari Kamis, 1 Desember 2016, Museum Nasional akan menggelar pembukaan Pameran Storyline Museum Nasional Baru. Setelah mengalami dua kali pemindahan lokasi sejak pada...
The ruins of Singosari have yielded numetrous sculptures, which are as many witnesses of the faith of its ancient inhabitants. Through these sculptures, one can see Hindu gods rubbing shoulders with Buddhist deities and Tantrism extend its influence over...
Dalam rangka menjaring aspirasi yang sebanyak-banyaknya dari masyarakat umum, Museum Nasional menyelenggarakan Lomba Desain Seragam Polisi Khusus Museum Nasional dan polisi khusus Cagar Budaya di lingkungan Direktorat Jenderal Kebudayaan. Dari hasil penjurian, terpilihlah 10 finalis terbaik dalam lomba desain seragam...